Home » Exim Talk » #Pengumuman

#Pengumuman

Wawww, duh, udah lama juga yak gak posting di blog ini.

Ya, posting kali ini juga singkat, cuma sekedar woro2, klo mimin, eh..ko jadi mimin, ya bolehlah mimin.

Jadi mimin di bulan Juli-Oktober ini akan mengikuti program persiapan ujian sertifikasi ahli kepabenanan periode Oktober 2019 depan.

Jadi mulai akhir bulan Juli 2019 blog ini akan dipenuhi posting seputar bahan2 yang mimin dapatkan dari program persiapan tersebut, menulis untuk mengingat 🙂

Ok, selamat beraktivitas semuanya, semoga hari ini diberikan rezeki yang lebih baik dari kemarin, yang lebih berkah dari kemarin 😀

 

9 thoughts on “#Pengumuman

  1. Semoga lulus kak, semangat..
    Sebelumnya salam kenal kak, hehe… Ini ujian untuk PPJK itu ya kak? Soalnya saya juga kerja di bagian impor dan rencananya (inginnya sih) ambil pelatihan PPJK juga tapi dari segi biaya juga lumayan..
    Mau nanya kak, seberapa penting pelatihan PPJK untuk staff impor? Dan idealnya pelatihan PPJK itu lebih baik diikuti sesegera mungkin atau harus ada pengalaman kerja dulu? Mengingat saya sudah kerja sebagai staff impor hampir 2 tahun.

    Terima Kasih, Kak.

    Like

    • Hi Mbak, salam kenal !

      Klo dibilang seberapa penting, jawabannya bingung!
      Intinya dalam pelatihan PPJK pasti dapat banyak ilmu seputar export import yang pastinya bisa meningkatkan pengetahuan yang sesuai dengan prosedur, berguna nanti menghadapi problem yang terjadi dilapangan.

      Untuk para pekerja di bidang exim pelatihan ini meningkatkan “nilai jual” kita 😀
      Pelatihannya gak murah dan ujiannya lumayan 🙂

      Like

Leave a comment